Yuk Daftar, PMI DIY Buka Lowongan Tenaga Medis Dokter!

PMI DIY membuka lowongan kerja tenaga medis dokter umum dengan kualifikasi sebagai berikut:▫️ Diutamakan laki-laki▫️ Pendidikan profesi dokter▫️ Memiliki STR aktif▫️ Wajib memiliki sertifikat ACLS/BTCLS▫️ Menyukai tantangan▫️ Mampu bekerja sama dalam tim▫️ Memiliki kemampuan komunikasi yang efektif▫️ Memiliki loyalitas...

Cegah PMK, PMI Disinfeksi Ternak dan Kandang

Menjelang Iduladha Palang Merah Indonesia (PMI) melalui PMI Kabupaten Bantul membantu disinfeksi hewan ternak dan kandang untuk mencegah penyakit mulut dan kaki (PMK) di Wilayah Wonokromo, Pleret, Bantul, Jumat (8/7/2022). Kegiatan yang melibatkan berbagai stakeholder terkait di antaranya PMI,...

Stok Darah DIY Hari Ini

Stok darah Unit Donor Darah (UDD) Palang Merah Indonesia (PMI) yang meliputi kabupaten/kota di D.I. Yogyakarta, Rabu (11/8/2021) pagi, pukul 8.05 WIB UDD PMI Kab Sleman Gol A WB=2 Gol B WB=2 Gol O WB=5 Gol AB WB=3 UDD...

Lomba Poster Edukasi Diperpanjang Sampai 31 Mei 2021

Hai Sahabat PMI!Nggak terasa nih, pendaftaran dan pengumpulan karya Lomba Poster Edukasi PMI DIY sudah penutupan 😱😱 Eitssss, tapi tunggu dulu. Ada kabar gembira nih, untuk kalian yang...

PMI DIY Selenggarakan Lomba Poster Edukasi

Lomba Poster Edukasi dengan tema “Pencegahan dan Pengendalian Penularan Covid-19” diperuntukan untuk Relawan PMI di Wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Dalam kegiatan ini akan dipilih 8 (delapan) poster terbaik terdiri dari empat poster terbaik dari kelompok Palang Merah Remaja...

Games Saifah dan Tanah – #IamFighter

Indonesia adalah negara yang rawan Bencana jika dilihat dari aspek geografis. Sebut saja gempa bumi, gelombang tsunami, banjir, tanah longsor, hingga puting beliung masih mengancam negara berpenduduk 200 juta ini. Melihat potensi bencana yang ada, maka perlu sebuah upaya...