Ketua PMI DIY peroleh Penghargaan Karya Bakti dari Pramuka

Kwartir Nasional Gerakan Pramuka melalui Kwartir Daerah Gerakan Pramuka Daerah Istimewa Yogyakarta memberikan penghargaan “Karya Bakti” kepada GBPH. H. Prabukusumo, S.Psi, Ketua Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) karena berperan aktif dalam upaya penanggulangan bencana di Alun-Alun...
PMI DIY Gelar Lokalatih Posko

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) menyelenggarakan lokakarya dan pelatihan (lokalatih) posko kesiapsiagaan bencana yang digelar selama empat hari dari tanggal 18 sampai dengan 21 April 2022 diikuti 30 personel PMI seluruh DIY di Pusdiklat PMI DIY,...
Lebaran 2021, PMI DIY Siagakan 394 Personel

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) siapkan tujuh Pos Pelayanan Pertolongan Pertama & Ambulans 24 Jam, melibatkan 394 personel termasuk dokter dan paramedis serta 22 ambulans. Ketua PMI DIY, GBPH. H. Prabukusumo, S.Psi menuturkan, “Kami siagakan personel...
Sambut Tahun Baru, PMI DIY Semprot Kawasan Tugu, Malioboro, Titik Nol dan Alun-Alun

Mengantisipasi terjadinya peningkatan aktivitas serta kerumunan masyarakat pada titik-titik strategis di jantung Kota Yogyakarta menjelang tahun baru 2021, Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) bekerja sama dengan PMI Kota Yogyakarta akan melakukan penyemprotan di kawasan Tugu, Malioboro...
Tangani Covid-19, PMI DIY Distribusi APD Untuk 4 Rumah Sakit

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) mendistribusikan alat perlindungan diri kepada empat rumah sakit di bawah Yayasan Panti Rapih, yaitu Rumah Sakit Panti Rini, Panti Rahayu, Santa Elisabeth dan Panti Nugroho. Bantuan berupa hazmat sejumlah 120 pcs,...
Tangani Covid-19, J Trust Bank Gandeng PMI DIY

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) menggandeng J Trust Bank dalam upaya menanggulangi penyebaran Covid-19 di DIY. Ketua PMI DIY, GBPH H. Prabukusumo mengatakan pelibatan berbagai unsur termasuk sektor swasta, sangat diperlukan PMI DIY dalam kerja kemanusiaan...
Klinik Pratama PMI DIY Peroleh Sertifikat Vaksinasi Internasional

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) melalui Klinik Pratama PMI DIY menerima sertifikat vaksin internasional dari Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Yogyakarta pada Jumat 25 Oktober 2019 pukul 09.00 WIB. Sertifikat akan diserahkan langsung oleh Kepala Kantor Kesehatan...
35 Pendonor Darah Dapat Bingkisan Istimewa dari PMI

Memperingati Hari Donor Darah sedunia tahun 2019 Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Sleman memberikan bingkisan istimewa kepada 35 orang pendonor darah sukarela, Sabtu (3/8/2019). Kepala Unit Donor Darah (UDD) PMI Kabupaten Sleman dr Dona Yuan Giovina menuturkan, “Selain dalam...
PMI DIY Beri Penghargaan Kepada 854 Personel Siaga Lebaran 2019

Sejumlah 854 personel Siaga Lebaran Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) tahun 2019 secara simbolis menerima penghargaan pada acara Syawalan dan Silaturahmi PMI DIY, Jumat 21 Juni 2019 di Sky Garden Rich Hotel Yogyakarta pukul 19.00 WIB-selesai....
PMI DIY Siapkan 29 Pos Siaga Lebaran 2019

Palang Merah Indonesia Daerah Istimewa Yogyakarta (PMI DIY) siapkan 29 Pos Pelayanan Pertolongan Pertama & Ambulans, melibatkan 854 personel termasuk dokter dan paramedis serta 23 ambulans. Ketua PMI DIY GBPH H. Prabukusumo menjelaskan, “Kami siagakan personel yang memiliki pengetahuan...